Pihak Bandara Soetta Tingkatkan Pelayanan Jelang Puncak Arus Balik Libur Natal dan Tahun Baru 2023

- 2 Januari 2023, 10:14 WIB
Ilustrasi bandara. Pihak Bandara Soetta akan meningkatkan pelayanan untuk antisipasi puncak arus balik liburan Natal dan tahun baru 2023.
Ilustrasi bandara. Pihak Bandara Soetta akan meningkatkan pelayanan untuk antisipasi puncak arus balik liburan Natal dan tahun baru 2023. /Pixabay.com/652234/

Pada H-2 periode Natal 2022 telah tercatat sebanyak 150.995 pergerakan penumpang dari 242.378 orang yang tiba dan berangkat dari bandara.

Awaluddin menjelaskan bahwa Bandara Soekarno-Hatta merupakan bandara dengan pergerakan pesawat dengan angka tertinggi.

Paa H-2 saja, ada sebanyak 1.029 penerbangan di Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Juga: Resep Oliebollen, Donat Goreng Belanda yang Disebut Mirip Odading

Pihaknya akan mengantisipasi puncak arus balik untuk memaksimalkan pelayanan mereka.

Pihaknya juga akan berkoordinasi dengan beberapa stakeholder di Bandara Soetta merupakan salah satu cara mereka mengantisipasi hal tersebut.

Awaluddin mengatakan bahwa mereka juga telah berkoordinasi dengan maskapai, ground handling, terutama di area kedatangan.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah