Geram dengan Kelakuan Netizen Indonesia Soal Guyonan Upin & Ipin, Warga Malaysia: Kami Membencinya!

- 8 Juli 2020, 08:00 WIB
Upin dan Ipin.*
Upin dan Ipin.* //Pixabay

"Saya memohon maaf untuk seluruh pihak yang merasa tersinggung atau marah atau jengkel terhadap video yang saya buat," tuturnya.

ia mengaku awalnya hanya ingin bercanda karena hal tersebut banyak ia jumpai di media sosial.

"Namun saya sadari bagi beberapa orang itu tidak lucu dan saya menyadarinya. Sekali lagi saya Aldo saya mengucapkan permintaan maaf yang sebesar-besarnya, semoga dapat diterima, terima kasih," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Pikiran Rakyat Cirebon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x