Satgas BLBI Sita Aset Obligor Capai Rp15,1 Triliun, Mahfud MD: Silahkan Membantah, Kami akan Terus Mengejar

- 23 Januari 2022, 09:19 WIB
Mahfud MD bahas soal BLBI.
Mahfud MD bahas soal BLBI. /Tangkap layar YouTube.com/Kemenko Polhukam RI

Baca Juga: Viral Video Edy Mulyadi yang Diduga Telah Menghina Kalimantan: Jin Buang Anak, Pasar Genderuwo dan Kuntilanak

“Sekarang kita olah semuanya sehingga bisa mengambil aset BLBI ini. Silahkan kreditur obligitur membantah, tapi kami akan terus mengejar,” ucap Mahfud MD.

Perlu diketahui bahwa permasalahan yang berkaitan dengan BLBI telah berlangsung bertahun-tahun tanpa ada penyelesaian sebelumnya.

Sampai akhirnya Satgas BLBI dibentuk untuk berfokus menangani permasalahan BLBI dengan mengembalikan kerugian negara.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Info Publik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah