Kisruh soal Pilpres antara Giring dan Anies Baswedan, Ferdinand Hutahaean: Capres di Yaman?

- 26 Desember 2021, 10:56 WIB
Ferdinand Hutahaean menanggapi soal berita yang menyebut bahwa Giring ditantang maju Pilpres dengan Anies Baswedan.
Ferdinand Hutahaean menanggapi soal berita yang menyebut bahwa Giring ditantang maju Pilpres dengan Anies Baswedan. /Instagram/@ferdinand_hutahaean

Alih-alih mendukung, Ferdinand Hutahaean justru malah mempertanyakan lokasi di mana Anies Baswedan dan Giring kelak jika menjadi Capres.

Ferdinand Hutahaean seolah menilai bahwa Anies Baswedan tak akan menjadi Capres di Indonesia.

"Memang Anies mau capres dimana?" tanya mantan Anggota Demokrat di akun @FerdinandHaean3, pada 26 Desember 2021.

Baca Juga: Adhie Massardi Bongkar Kiprah Gus Yahya Ketum PBNU: Kalau Pulang dari Acara...

"Di Yaman?" lanjutnya lagi.

Tak sampai di situ, Ferdinand Hutahaean kemudian menyebut bahwa Giring juga tidak mungkin menjadi Capres di Yaman bertarung dengan Anies Baswedan.

"Masa iya Giring mau Capres Yaman?" ungkapnya lagi.

Baca Juga: Ramalan Cinta Zodiak Capricorn, Aquarius dan Pisces Minggu, 26 Desember 2021: Ada Perubahan Tak Terduga

Kisruh soal Giring dan Anies Baswedan terjadi ketika anggota PSI itu menyindir Capres yang akan melaju di Pilpres 2024 nanti.

Giring menyebut bahwa Indonesia akan suram jika dipimpin oleh Capres yang suka berbohong.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Twitter @FerdiandHaean3


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah