Jokowi Ingin Ubah Transisi Energi: Mobil dan Gas Rumah Tangga Diganti Listrik

- 21 November 2021, 16:05 WIB
Jokowi mengaku ingin segera mengubah transisi energi ke listrik secara keseluruhan dan berharap Indonesia menjalani ekonomi hijau.*
Jokowi mengaku ingin segera mengubah transisi energi ke listrik secara keseluruhan dan berharap Indonesia menjalani ekonomi hijau.* /ANTARA/Desca Lidya Natalia

Presiden juga menegaskan kalau transisi energi tersebut harus segera dilakukan sejak sekarang untuk mencapai keuntungan neraca pembayaran.

Baca Juga: Bantah Ramalan Ria Ricis dan Teuku Ryan akan Jatuh Setelah Menikah, Ahli Tarot Bayu Six: Saya Melihat...

Jokowi mengaku ingin segera mengubah transisi energi ke listrik secara keseluruhan dan berharap Indonesia menjalani ekonomi hijau.*
Jokowi mengaku ingin segera mengubah transisi energi ke listrik secara keseluruhan dan berharap Indonesia menjalani ekonomi hijau.* Tangkapan layar Instagram @Jokowi

Baca Juga: Mahfud MD Dipuji Jansen Sitindaon Bukan Cuma ‘Menteri Paling Berani’ Tapi karena Hal Ini

“Tujuan besarnya adalah negara ini akan memperoleh keuntungan dalam bentuk neraca pembayaran kita yang sudah berpuluh tahun tidak bisa diselesaikan.

"Karena problemnya impor minyak kita terlalu besar sekali,” ujar Jokowi yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Antara.

“Saya menyampaikan bahwa transisi energi ini memang tidak bisa ditunda-tunda. Maka, perencanaannya sudah harus mulai disiapkan,” katanya.

“Saya mendorong Pertamina dan PLN untuk segera menyiapkan perencanaan transisi energi dari energi fosil menjadi energi hijau,” sambung Jokowi.

Baca Juga: Ivan Gunawan Blak-blakan, Sebut Pernah Jadi Tahanan di Penjara Rusia karena Hal Ini

Arahan tersebut secara langsung disampaikan Presiden di hadapan para Dewan Komisaris dan Direksi PT Pertamina dan PT PLN.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Instagram @jokowi ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah