Wali Kota Depok Instruksikan ASN Khataman Al-Qur'an di Tengah Covid-19, Saiful Mujani: Nggak Punya Ide?

- 2 Juli 2021, 20:30 WIB
Terkait instruksi khataman Al-Qur'an dari Wali Kota Depok mendapat tanggapan dari Pengamat Politik, Saiful Mujani.
Terkait instruksi khataman Al-Qur'an dari Wali Kota Depok mendapat tanggapan dari Pengamat Politik, Saiful Mujani. /Instagram/@saiful_mujani/

PR TASIKMALAYA - Wali Kota Depok, M Idris Intruksikan Aparatur Sipil Negara (ASN) Kota Depok untuk khataman Al-Qur'an setiap satu minggu sekali.

Intruksi khataman Al-Qur'an dari Wali Kota Depok ini dalam rangka meningkatkan keimanan ASN kepada Allah SWT di masa pandemi Covid-19.

Terkait instruksi khataman Al-Qur'an dari Wali Kota Depok mendapat tanggapan dari Pengamat Politik, Saiful Mujani.

Baca Juga: Pernikahan Lesti Kejora Terancam Batal karena PPKM, Manajer Rizky Billar Angkat Suara: Sumpah Ya!

Saiful Mujani mempertanyakan instruksi Wali Kota Depok itu.

Saiful Mujani juga menilai bahwa Wali Kota Depok tidak semestinya mengintruksikan hal tersebut.

Karena menurutnya, Wali Kota Depok merupakan pejabat publik.

Baca Juga: Heboh Video Felicia Tissue dan Michelle Khunle Dipuji Pintar, Netizen Sindir Kaesang Pangarep Salah Pilih

Berbeda halnya apabila yang menginstruksikan khataman Al-Qur'an adalah Kepala Madrasah.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Twitter @saiful_mujani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x