Seleksi CPNS 2021 Dibuka, Simak Cara Buat Akun di sscasn.bkn.go.id

- 30 Juni 2021, 08:10 WIB
Simak cara membuat akun di sscasn.bkn.go.id untuk pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan PPPK 2021.*
Simak cara membuat akun di sscasn.bkn.go.id untuk pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan PPPK 2021.* /Tangkapan layar situs SSCASN

4. Masukkan kode CAPTCHA.

Baca Juga: Klaim Kode Redeem PUBG Mobile Hari ini 30 Juni 2021 dan Berikut Cara Klaimnya!

5. Setelah data di atas dimasukkan, klik “Lanjutkan”. Maka akan muncul tampilan Langkah 2: Lengkapi Data.

Langkah ini bertujuan untuk mencocokkan data pelamar di KTP dengan di Ijazah.

6. Kolom NIK, Nama, Nomor Handphone dan Tanggal Lahir sesuai KTP sudah terisi otomatis.

Baca Juga: KMP Yunice Tenggelam di Selatan Pelabuhan Gilimanuk, 6 Korban Meninggal Ditemukan

7. Khusus kolom Kab/Kota Lahir, cukup ketikkan beberapa karakter pertama saja kemudian klik salah satu dari pilihan yang tersedia (terisi otomatis).

8. Unggah dokumen-dokumen penting yang diperlukan.

9. Setelah selesai, klik “Lanjutkan” maka akan muncul tampilan Langkah 3: Pengecekan Ulang Data.

Baca Juga: Simak Apa itu Imposter Syndrome, dan Ketahui Dampak serta Cara Atasinya di Tempat Kerja

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah