Pendaftaran CPNS 2021 Masih Belum Dibuka, BKN: Sabar, Masih Banyak yang Harus Disiapkan

- 19 Juni 2021, 18:20 WIB
 Ilustrasi. Badan Kepegawaian Negara (BKN) masih mempersiapkan pembukaan pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021.
Ilustrasi. Badan Kepegawaian Negara (BKN) masih mempersiapkan pembukaan pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021. / Instagram @bkngoidofficial

Baca Juga: Sprinter Legendaris India Milkha Singh Meninggal Dunia Setelah Terpapar Covid-19

Hal senada juga disampaikan oleh Kementerian Pendayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) menyampaikan bahwa pembukaan pendaftaran CPNS 2021 masih dipersiapkan.

"Masih dipersiapkan ya. Mudah-mudahan dalam waktu dekat akan segera disampaikan," kata Mohammad Averrouce, Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Biro Hukum Komunikasi dan Informasi Publik (HUKIP) Kemenpan RB dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Antara pada 31 Mei 2021.

Beberapa kementerian seperti Kementerian Perhubungan mengimbau kepada pelamar untuk menyiapkan terlebih dahulu persyaratan daftar CPNS 2021.

Persyaratan CPNS 2021 tersebut di antaranya ijazah/STTB, transkrip nilai atau daftar nilai ijazah, e-KTP, dan pas foto terbaru.***

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: BKN ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah