Pendaftaran CPNS 2021 Masih Belum Dibuka, BKN: Sabar, Masih Banyak yang Harus Disiapkan

- 19 Juni 2021, 18:20 WIB
 Ilustrasi. Badan Kepegawaian Negara (BKN) masih mempersiapkan pembukaan pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021.
Ilustrasi. Badan Kepegawaian Negara (BKN) masih mempersiapkan pembukaan pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021. / Instagram @bkngoidofficial

PR TASIKMALAYA - Kabar terkait pendaftaran CPNS 2021 masih ditunggu-tunggu oleh pelamar.

Pasalnya, pada CPNS 2021 membuka pendaftaran lowongan dari lulusan SMA hingga S2.

Tidak hanya itu, persaingan merebut kursi CPNS 2021 itu dibilang ketat karena diperebutkan banyak orang.

Baca Juga: Rizky Billar Penuhi Nazar ‘Nikah Setelah Punya Rumah’ saat Dekati Lesti Kejora: Gue Nggak Mau Lepasin Dia!

Sebelumnya, CPNS 2021 akan dibuka pada bulan April yang kemudian diundur kembali ke akhir Juni.

Sampai berita ini dibuat, belum ada informasi resmi dari Badan Kepegawaian Negara (BKN) soal pembukaan pendaftaran CPNS 2021 ini.

Rencananya pemerintah akan membuka 707.622 kuota untuk CPNS 2021 pusat dan daerah.

Baca Juga: Kenang Kelucuan Wan Abud Saat Menyanyi Lagu Dangdut Melayu, Ayu Azhari: Kami Kekeluargaan Sekali

Pemerintah pusat mendapat kuota sebanyak 74.625 orang dan pemerintah daerah mendapat kuota 632.997 orang.

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: BKN ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x