279 Juta Data Warga Indonesia Diduga Bocor, Begini Penjelasan Kominfo

- 21 Mei 2021, 07:26 WIB
Jubir Kominfo Dedy Permadi menjelaskan mengenai adanya dugaan kebocoran data pribadi 279 juta penduduk Indonesia.
Jubir Kominfo Dedy Permadi menjelaskan mengenai adanya dugaan kebocoran data pribadi 279 juta penduduk Indonesia. /Kominfo/

Diluar itu, koordinasi bersama instansi lainnya juga sedang dilakukan.

Hal tersebut dilakukan dengan koridor yang sudah dimiliki oleh Kementrian Kominfo.

Baca Juga: Kronologi Penembakan Perempuan Palestina saat Menyerang Tentara Israel

Tindakan dari Kominfo untuk sekarang, menghimbau kepada para pengelola data pribadi agar ditingkatkan kembali keamanan database masing-masing.

"Kementerian Kominfo meminta agar seluruh penyedia platform digital dan pengelola data pribadi, untuk semakin meningkatkan upaya dalam menjaga keamanan data pribadi yang dikelola dengan menaati ketentuan perlindungan data pribadi yang berlaku serta memastikan keamanan sistem elektronik yang dioperasikan," tutur Dedy.

Selanjutnya, Dedy megingatkan kepada masyarakat agar selalu berhati-hati saat menjaga data pribadi serta tidak menyebarkannya lewat pihak yang tidak ada kepentigan sama sekali.

Baca Juga: Update Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini 21 Mei 2021: Segera Klaim!

Perihal kata sandi untuk layanan digital, masyarakat disarankan untuk mengganti kata sandi secara berkala agar memastikan data tersebut semakin lebih aman.

Sebelumnya telah beredar kabar tentang data milik 297 juta masyarakat Indonesia telah bocor lewat forum.

Hal tersebut ramai diperbincangkan publik melalui cuitan akun Twitter @ndagels.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah