Survei Microsoft Sebut Netizen Indonesia Paling Tak Sopan, Ridwan Kamil: Galak di Medsos Ketika Ketemu Sopan

- 25 Februari 2021, 21:03 WIB
Ridwan Kamil Tanggapi survei Microsoft Netizen paling tidak sopan. *
Ridwan Kamil Tanggapi survei Microsoft Netizen paling tidak sopan. * //Pikiran-Rakyat.com/Egi Septiadi

PR TASIKMALAYA - Ridwan Kamil tanggapi soal survei yang dilakukan Microsoft. 

Hasil survei Microsoft itu menyebut bahwa netizen Indonesia paling tidak sopan se-Asia Tenggara.

Menurut Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, netizen Indonesia galak di medsos namun ketika bertemu tatap muka, mereka sopan.

Baca Juga: Ahmad Riza Patria: Hanya Jakarta yang Bisa Mengatasi Banjir dalam Sehari di Indonesia

Hal ini disampaikan oleh Ridwan Kamil melalui akun Twitternya @ridwankamil pada Kamis, 25 Februari 2021.

"Banyak membuli dan galak di medsos. Pas ketemu seolah paling sopan dan santun," tuturnya dikutip Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com dari Instagram @ridwankamil.

Lebih lucunya, Ridwan Kamil menyentil para penyebar hoaks yang ketika ditangkap menangis.

"Atau pas ditangkap karena nyebar hoaks, menangis dan minta maaf tersedu-sedua," tuturnya.

Baca Juga: Rizky Febian Ulang Tahun, Nathalie Holscher Berikan Kejutan Spesial

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x