Dianggap Lambat Tangani Gempa Majene , Andi Arief: Harus Ada yang Berani Bangunkan Presiden

- 15 Januari 2021, 12:15 WIB
Kolase Foto Andi Arief dengan Presiden Joko Widodo/instagram.com/andiarief_real//jokowi
Kolase Foto Andi Arief dengan Presiden Joko Widodo/instagram.com/andiarief_real//jokowi /

Baca Juga: Haikal Hassan Ungkap 10 Ulama yang Wafat di Januari 2021 Selain Syekh Ali Jaber

“Ujian terbesar itu ada di masa sulit,” tambahnya.

Sebelumnya Andi Arief juga mengkritisi pemerintah soal minimnya anggaran terkait penelitian gempa.

“Penelitian soal Gempa minim anggarannya, geologi kebumian kurang dapat perhatian,” ucap Andi Arief.

Baca Juga: Soal Penunjukan Komjen. Pol. Listyo Sigit, Ferdinand: Tugas Berat Kapolri Akhiri Pesta Kaum Radikal

Kurangnya penelitian soal gempa menjadi penyebab minimnya upaya antisipasi serta informasi gempa misterius terjadi.

“Banyak gempa misterius terjadi karena sebelumnya tidak diketahui karena tidak diteliti,” tambahnya.

***

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah