Disebut-Sebut Jadi Calon Mendag, Berikut Profil Muhammad Lutfi Dubes Indonesia Untuk AS

- 22 Desember 2020, 15:33 WIB
Duta Besar M Lutfi
Duta Besar M Lutfi /KBRI Washington DC/Kemenlu

 

PR TASIKMALAYA - Rencana presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenai resuffle menteri mencuat beberapa nama salah satunya Muhammad Lutfi yang disebut-sebut akan menjadi Menteri Perdagangan (Mendag) yang kabarnya akan menggantikan Agus Suparmanto.

Muhammad Lutfi saat ini menjabat sebagai Duta Besar (Dubes) RI ke-20 untuk Amerika Serikat yang dilantik oleh Presiden Jokowi pada 14 September 2020 dan pernah menjadi Mendag pada saat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Lahir di Jakarta, 16 Agustus 1969, Muhammad Lutfi memulai karisnya sebagai pengusaha dimana pada periode 2001-2004 dirinya pernah menjadi Ketua Asosiasi Pengusaha Muda Indonesia.

 Baca Juga: Kembali Bawakan Indonesian Idol, Daniel Mananta: Thank You Udah 'Pinjamin' Gue Panggung Ini

Baca Juga: PT KAI Wajibkan Penumpangnya Rapid Test Antigen, Antrean Panjang Mengular di Stasiun Gambir

Muhammad Lutfi mulai bergabung dengan pemerintahan sejak tahun 2005 dimana dirinya diangkat menjadi Ketua Badan Koordinasi Penanaman Modal atau BKPM dan mendapatkan proyek investasi terkemuka serta mempelopori berbagai kebijakan investasi.

Tahun 2008 Muhammad Lutfi dinobatkan sebagai salah satu Pemimpin Global muda atau Youth Global Leader dalam World Economic Forum.

Muhammad Lutfi menjabat sebagai Duta Besar Indonesia untuk Jepang pada tahun 2010 sampai tahun 2013 dimana hubungan bilateral antar kedua negara dengan melipatkandakan investasi langsung dari Jepang ke Indonesia sampai tujuh kali lipat.

 Baca Juga: 4 Tokoh Sambut Hari Ibu, Mulai dari Presiden Jokowi hingga Atalia Kamil

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: KEMENLU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah