Berkeringat Tapi Tidak Sedang Olahraga? Mungkin ini Penyebabnya

- 19 Desember 2020, 10:00 WIB
Ilustrasi keringat.
Ilustrasi keringat. //Pixabay/

PR TASIKMALAYA – Berekringat merupakan hal yang wajar ketika Anda selesai melakukan aktivitas fisik seperti berolaraga.

Namun, pernahkah Anda berkeringat padahal tidak sedang melakukan aktivitas fisik yang melelahkan atau bahkan mungkin Anda sama sekali tidak merasa kepanasan?

Keringat sebenarnya merupakan respon tubuh yang berfungsi untuk mengontrol suhu tubuh, akan tetapi ada saatnya tubuh menghasilkan keringat dalam kondisi tertentu.

Baca Juga: Bolehkan Adanya Aksi Unjuk Rasa, Mendagri Tito Karnavian Imbau untuk Berikan Batasan

Dokter di Westmed Medical Group, Yonkers, New York, Nicolas Pantelo mengatakan bahwa kondisi demikian dapat terjadi apabila Anda sedang merasa stres.

Semua emosi yang dirasakan oleh Anda saat itu akan meningkatkan suhu tubuh dan munculah keringat.

"Mengontrol kecemasan dapat membantu dalam situasi ini, terutama teknik relaksasi yang mengurangi kekhawatiran," ucap Pantelo.

Selain itu, kondisi hiperhidrosis yang ditandai dengan keringat yang berlebihan dapat menajdi penyebanya.

Baca Juga: Hindari Covid-19, Polisi Beberkan Jalan yang akan Ditutup pada Malam Tahun Baru di Bandung

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x