Ketum Partai Gelora Anis Matta Tiba-Tiba Sampaikan Cara untuk  Mati, Ada Apa?

21 Maret 2021, 06:40 WIB
Anis Matta Sampaikan Cara Mati yang akan Dialami Setiap Manusia yang Hidup.*/ /twitter.com/ @anismatta

PR TASIKMALAYA – Ketua Umum (Ketum) Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia, Anis Matta secara tiba –tiba menyampaikan cara untuk kita mati.

Anis Matta mempertanyakan cara untuk kita mati dikemudian hari sebagai orang yang masih hidup.

Menurut Anis Matta bahwa pertanyaan cara untuk kita mati sebagai pertanyaan yang akan sulit dijawab saat ini.

Baca Juga: Anies Baswedan Ucapkan Syukur: Semoga Sehat Selalu, Mohon Doa Dari Semua

Hal ini disampaikan Anis Matta dalam cuitan Twitter @anismatta pada Jumat, 19 Maret 2021.

Dengan cara apa kita mati?,” tulis Anis Matta seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Twitter @anismatta

Anis Matta mengakui bahwa pertanyaan tersebut sebagai pertanyaan yang akan sulit dijawab.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Rocky Gerung Pilih Jokowi-Megawati Hingga Heboh Lagu 'Sapu Lidi'

Pertanyaan ini tentu tidak bisa kita jawab hari ini,” tambahnya.

Mantan politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini menyampaikan maksud dirinya mepertanyakan cara kita untuk mati.

Menurut Anis Matta jika mengingat bagaimana cara untuk mati, atau penyebab kematian hal tersebut mampu memicu diri.

Baca Juga: Simak Tanda-tanda Perubahan yang Akan Dialami Para Wanita Saat Memasuki Usia 40 Tahun

Mempertanyakan tentang cara untuk kita mat sebagai bahan renungan dan berpikir dalam menjalani kehidupan.

Tetapi bisa menjadi pemicu, untuk berpikir dan merenung mengenai perjalanan hidup kita,” ujar Anis Matta.

Ternyata hal tersebut sebagai pengingat bagi manusia yang sedang menjalani hidup.

Baca Juga: Soroti HRS Enggan Jawab Pertanyaan Hakim, Ferdinand Hutahaean: Tidak Perlu Diberi Perhatian, Hukum Maksimal!

Hal tersebut disampaikan Anis Matta dalam unggahan video Youtube Anis Matta pada Jumat, 19 Maret 2021.

Video tersebut menyampaikan banyak cara mati yakni mulai dari orang yang mati dalam cara biasa, mati dalam keadaan sakit.

Mati yang distrum dipenjara, mati yang digigit buaya dan semua bentuk kematian termasuk mati dibunuh.

Baca Juga: Pasca Guncangan Gempa 7,2 Skala Richter, Badan Meteorologi Jepang Keluarkan Peringatan Tsunami

Oleh karena banyak cara kematian yang akan dialami sehingga menjadi berpikir mempertanyakan pada diri sendiri bagaimana cara diri ini kelak akan mati.

Selain itu maka diri ini lebih merenungkan dan mengingat hakikat kehidupan.

Setiap manusia memiliki dorongan kuat untuk memiliki, setelah menikmati ada dorongan kuat untuk menikmati, setelah menikmati ada dorongan untuk memproteksi kenikmatan tersebut.

Baca Juga: Jonas Rivanno Ulang Tahun, Asmirandah Tulis Kata-kata Manis: Betapa Bersyukurnya Kami Memilikimu

Hal tersebutlah yang menjadikan manusia memiliki angan-angan yang panjang.

Menjadikan manusia lupa tentang hakikat kehidupan, dan berpikirlah untuk bagaimana cara kita akan mati?

Manusia perlu mengatur perasaan setiap waktu untuk berpikir, menganalisa memperbaiki diri.

 

***

Editor: Tita Salsabila

Tags

Terkini

Terpopuler