6 Kuliner Legendaris Tasikmalaya, Salah Satunya Bakso Sambal Bawang

- 19 September 2020, 16:31 WIB
ILUSTRASI - Baso Bojongloa, salah satu bakso di Bandung yang wajib dicoba.
ILUSTRASI - Baso Bojongloa, salah satu bakso di Bandung yang wajib dicoba. /Instagram/@kulinerbandung

PR TASIKMALAYA – Selain terkenal dengan keindahan alamnya, Tasikmalaya juga memiliki beragam sajian makanan dan minuman khas yang menggugah selera.

Oleh karena itu, tidak jarang kawasan yang dijuluki Kota Santri ini menjadi tujuan untuk wisata kuliner. Berikut deretan sajian kuliner yang wajib dicicipi jika sedang berada di Tasikmalaya:

Nasi Cikur

Baca Juga: Pasca TMMD Reguler Brebes, Masyarakat Kalinusu Berharap Rekonstruksi Bendungan Notog

Tasikmalaya punya nasi cikur yang kelezatannya tiada tara. Nasi cikur mudah ditemui di Tasikmalaya, terutama pagi hari pada jam sarapan. Biasanya penjual nasi cikur menjual nasi Tutug Oncom juga.

Soto Ayam Pataruman

Siapa warga Tasikmalaya yang tidak mengetahui soto paling legendaries ini? Soto yang masih eksis hingga kini, beralamat di Jalan Pataruman.

Baca Juga: Korban Mutilasi Apartement Kalibata City akan Dimakamkan di Sleman

Bahkan soto Pataruman telah ada sejak tahun 1960-an. Menurut penjualnya, rahasia sotonya tetap eksis sampai sekarang karena menjaga kualitas rasa. Jadi rasa di tahun 1960an masih sama dengan cita rasa tahun 2020.

Kupat Tahu

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x