Berbagi Saat Ramadhan, KASA Tasikmalaya Kunjungi Panti Sosial Anak Taman Harapan

- 29 April 2021, 07:31 WIB
Komunitas Sahabat Anak (KASA) Tasikmalaya menyalurkan sejumlah bantuan, salah satunya mengunjungi Panti Sosial Anak Taman Harapan, Rabu, 28 April 2021.*
Komunitas Sahabat Anak (KASA) Tasikmalaya menyalurkan sejumlah bantuan, salah satunya mengunjungi Panti Sosial Anak Taman Harapan, Rabu, 28 April 2021.* //PR Tasikmalaya/Hafed Asad

Setelah mengisi buku tamu di panti sosial anak Taman Harapan, KASA Tasikmalaya yang diwakili oleh Elis Solihati menyampaikan maksud dan tujuannya.

Baca Juga: Terbaru! Kode Redeem PUBG 29 April 2021, Segera Klaim Karena Terbatas

Selain itu juga, pihaknya ingin semakin mengenal situasi dan kondisi anak-anak di panti sosial anak Taman Harapan.

Elis Solihati yang memimpin kegiatan KASA Tasikmalaya kali ini juga memperhatikan perihal pemenuhan hak anak selama di panti.

Pengasuh Panti Asuhan Taman Harapan, Mamun menjelaskan, anak-anak panti di Taman Harapan semua mengenyam pendidikan hingga lulus.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 29 April 2021: Al Sadarkan Diri karena Roy dan Reyna di Mimpi dan Teringat Hasil Tes DNA

Bahkan ada yang sudah bekerja dan akhirnya ikut membantu anak-anak lainya di bawahnya.

Mamun juga mengundang anak-anak panti untuk berkumpul dan bertemu KASA Tasikmalaya secara langsung.

Sehingga Elis Solihati sempat menghibur mereka dalam sesi perkenalan dan ditutup dengan penyerahan barang sedekah secara simbolis.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah