Usai Divaksin Covid-19 Guru di Garut Lumpuh, Dinkes Bantah: Dua hari Setelah Vaksinasi, Masih Aktivitas Normal

- 17 Maret 2021, 14:30 WIB
Ilustrasi. Dinkes Garut pastikan bahwa guru yang alami kelumpuhan setelah divaksinasi Covid-19 bukan efek dari vaksin.*
Ilustrasi. Dinkes Garut pastikan bahwa guru yang alami kelumpuhan setelah divaksinasi Covid-19 bukan efek dari vaksin.* /Pixabay/Fernandozhiminaicela

Hal itu pun kemudian menjadi perbincangan hangat di masyarakat bahkan tak sedikit masyarakat yang kembali membagikan informasi yang didapatkannya melalui pesan Whatsapp.

Berikut di antaranya informasi yang beredar di media sosial whatsapp terkait adanya seorang guru yang sakit setelah menjalani vaksinasi Covid-19.

Baca Juga: Tanggapi PPPK 2021, Mardani Ali Sera: ini Bukan Solusi Jangka Panjang Lalu Bagaimana Setelah Habis kontrak?

'Assalamualaikum, kabar pahit. minta doanya buat Wakil Ketua DPC Leles, sekarang sedang sakit. Sakit karena waktu vaksinasi dia sudah ngasih tahu punya penyakit bawaan dengan memperlihatkan rontgen, obatnya. Tapi, kata dokter tidak apa-apa. Setelah 3 jam divaksin pusing, kaki tidak bisa jalan dan tangan tidak bisa gerak (lumpuh). Mohon doanya'.***(Aep hendy/Pikiran-Rakyat.com)

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah