Produksi Pangan Hampir Terhenti, Penduduk di Jalur Gaza Terancam Kelaparan

- 17 November 2023, 14:18 WIB
Ilustrasi kelaparan: Sepasang suami istri Sutikno (56) dan Sriutami (50) di Ciamis Jawa Barat sering tidak makan karena tidak punya uang. Ia mengaku pernah tidak makan selama dua hari.
Ilustrasi kelaparan: Sepasang suami istri Sutikno (56) dan Sriutami (50) di Ciamis Jawa Barat sering tidak makan karena tidak punya uang. Ia mengaku pernah tidak makan selama dua hari. /Pixabay/

Sementara itu, Touma mengatakan jika saat ini Gaza seperti habis dilanda gempa, bedanya, semua hal ini adalah ulah manusia. Ia kemudian menceritakan kondisi yang dialami oleh anak-anak di sana.

Di penampungan, katanya, anak-anak butuh waktu dua hingga tiga jam untuk dapat menggunakan kamar mandi serta memohon untuk bisa mendapatkan sepotong roti dan seteguk air.

"Semua ini membawa kita kembali ke abad pertengan," ujarnya.

Baca Juga: Update Konflik Israel-Palestina: Rumah Sakit Al-Shifa di Gaza mulai Diserang

Sejak serangan dilancarkan Israel, setidaknya ada 11.500 warga Palestina tewas, 7.800 perempuan dan anak-anak serta 29.200 mengalami luka-luka menurut data resmi dari otoritas Palestina.***

 

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah