Australia Siap ‘Membelot’ Jika Pangeran Charles Naik Takhta Nanti, Disebut Kurang Dicintai Ketimbang Ratu

- 8 November 2021, 13:15 WIB
Tiru Barbados, Australia dilaporkan siap ‘membelot’ jika Pangeran Charles sudah naik takhta menggantikan Ratu Elizabeth II nanti.
Tiru Barbados, Australia dilaporkan siap ‘membelot’ jika Pangeran Charles sudah naik takhta menggantikan Ratu Elizabeth II nanti. /Instagram.com/@clarencehouse

Baca Juga: Afghanistan Mulai Lakukan Vaksinasi Polio Setelah 3 Tahun, Pejabat Taliban: Tanpa Keraguan...

Sementara itu, pembawa acara Sky News, Chris Smith mengatakan bahwa Pangeran Charles yang mewarisi takhta dari Ratu Elizabeth II merupakan suatu bentuk ujian akan loyalitas Australia sebagai salah satu negara persemakmuran Inggris.

Penulis sekaligus komentator politik Prue Macsween tidak menyukai ide seputar Australia yang tetap harus tunduk kepada Inggris setelah Pangeran Charles jadi Raja nanti.

Sebab di matanya, Pangeran Charles terlihat menjijikan.

Baca Juga: Sebut Aura Kecantikan Aurel Hermansyah Layaknya Permata, Denny Darko: Kayak Dikeluarkan…

Serta dikhawatirkan akan membangkitkan keluarga Kerajaan Inggris untuk lebih berperan aktif dalam dunia politik.

Sebaliknya, Senator Hollie Hughes beranggapan bahwa meski Pangeran Charles tidak mendapatkan dukungan rakyat seutuhnya seperti yang diterima oleh Ratu Elizabeth II, tetapi Australia tidak bisa langsung berubah menjadi negara republik.

“Orang-orang akan berganti panutan ketika mereka sudah nyaman dengan pekerjaan, keluarga, serta kehidupan mereka,” jelas Senator Hollie Hughes.

Baca Juga: Firasat Denny Darko Soal Aurel Hermansyah Usai Kelahiran sang Anak: Sepertinya akan Langsung...

Karena saat ini dunia masih dilanda pandemi Covid-19, orang-orang mungkin akan kesulitan menerima perubahan.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah