Simak Fakta-Fakta Putri Mako dan Kei Komuro, Putri Jepang yang Menikah dengan Rakyat Biasa!

- 26 Oktober 2021, 21:40 WIB
Berikut ini adalah fakta-fakta dari Putri Mako dari Jepang yang lakukan pernikahan dengan rakyat biasa, yakni Kei Komuro.
Berikut ini adalah fakta-fakta dari Putri Mako dari Jepang yang lakukan pernikahan dengan rakyat biasa, yakni Kei Komuro. /Reuters/Shizuo Kambayashi

PR TASIKMALAYA - Putri Mako dari Akishino atau Mako Komuro telah resmi menjadi istri dari rakyat bisa bernama Kei Komuro.

Putri Mako telah resmi menikah dengan Kei Komuro setelah pertunangannya yang cukup panjang dengan menyerahkan berkas pada Selasa 26 Oktober 2021.

Pernikahan antara Putri Mako dengan Kei Komuro menjadi sorotan bagi warga dan media di Jepang.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, dan Gemini Rabu, 27 Oktober 2021: Jadi Hari yang Baik

Putri Mako menikahi kekasihnya Kei Komuro yang disukainya sejak kuliah.

Pasangan tersebut akan pindah ke New York, Amerika Serikat dimana Kei Komuro bekerja di sebuah firma hukum.

Beberapa media mengabarkan bahwa Putri Mako akan tetap berada di Tokyo.

Baca Juga: Ayu Ting Ting Buat Laporan Baru soal Kasus Pencemaran Nama Baik, Kuasa Hukum: Tercatat Dua Kasus

Namun hal tersebut dikabarkan untuk mempersiapkan kepindahannya termasuk membuat paspor untuk pertama kalinya.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x