Cegah Warga Afghanistan Masuki Wilayah Eropa, Yunani Bangun Pagar Sepanjang Puluhan Kilometer

- 22 Agustus 2021, 14:03 WIB
Demi mencegah warga Afghanistan memasuki wilayah Eropa, Yunani membangun pagar sepanjang puluhan kilometer.
Demi mencegah warga Afghanistan memasuki wilayah Eropa, Yunani membangun pagar sepanjang puluhan kilometer. /REUTERS/Alexandros Avramidis

Baca Juga: Jadwal, Prediksi Lineup dan Link Streaming Pertandingan Bigmatch Liga Inggris: Arsenal vs Chelsea

Selama satu pekan terakhir ini, warga Afghanistan terus berupaya untuk keluar dari negaranya hingga memicu kekacauan di luar bandara Kabul.

Warga Afghanistan dan warga negara asing terus berlomba untuk keluar dari negara itu sebelum tentara Amerika, yang memimpin evakuasi, meninggalkan Afghanistan pada 31 Agustus 2021.

Tetapi menurut Kementerian Luar Negeri AS, Taliban berkata masih akan mengizinkan warga Afghanistan yang ingin pergi dari negaranya setelah 31 Agustus.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Sky News Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah