4 Fakta Terbaru dari Covid-19, Mulai dari Pusat Penyebaran hingga Indera Penciuman Kembali Normal

- 1 Juli 2021, 06:00 WIB
4 fakta terbaru seputar Covid-19, mulai dari tempat rawat penyebaran hingga lamanya indera penciuman untuk kembali normal.
4 fakta terbaru seputar Covid-19, mulai dari tempat rawat penyebaran hingga lamanya indera penciuman untuk kembali normal. /Unsplash.com/engin akyurt/

PR TASIKMALAYA – Setiap menitnya, informasi seputar Covid-19 mulai dari gejala hingga cara menyembuhkannya telah banyak mengalami perubahan.

Saat ini, dunia telah mengkonfirmasi ada lebih dari 180 juta kasus positif Covid-19.

Dan pandemi coronavirus ini telah berjalan lebih dari setahun lamanya sejak pertama kali muncul di Wuhan, Tiongkok.

Baca Juga: Deddy Corbuzier 'Ogah' Podcast dengan Jerinx SID, Netizen: Ayo Master, Masa Aldi Taher Aja Diladenin

Akan tetapi di bulan Juni tahun ini, para peneliti berhasil menemukan fakta mengejutkan bawah Covid-19 bukanlah asli berasal dari Wuhan, Tiongkok.

Dan masih ada tiga fakta mengejutkan lainnya seputar Covid-19 yang baru saja berhasil diungkap para peneliti.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Huff Post, inilah 4 fakta terbaru dari Covid-19 yang mulai dari pusat penyebarannya hingga lamanya waktu yang diperlukan bagi penderitanya agar indera penciumannya bisa kembali normal.

Baca Juga: Desakan PSBB Diminta Muhammadiyah kepada Joko Widodo karena Alasan Ini

1. Tempat paling berbahaya di mana Covid-19 mudah menyebar

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Huff Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x