Bermimpi Natal di Italia? Simak Sejarah Gereja Katedral Milan yang Pernah Rusak oleh Bom

- 22 Desember 2020, 10:19 WIB
Gereja Katedral Milan atau dikenal sebagai Duomo di Milano, dianggap sebagai salah satu gereja paling terkenal dan terbesar di dunia.*
Gereja Katedral Milan atau dikenal sebagai Duomo di Milano, dianggap sebagai salah satu gereja paling terkenal dan terbesar di dunia.* //Pixabay/ ShenXin

PR TASIKMALAYA – The Cathedral Milan atau dikenal sebagai Duomo di Milano di Italia merupaka Katedral Gothic terbesar di dunia.

Gereja Katedral Milan dianggap sebagai salah satu gereja paling terkenal di dunia.

Pada 1385, pembangunan Gereja Katedral Milan dipimpin oleh Giangaleazzo Visconti. Ia ditugaskan untuk membangun gereja baru untuk mengganti gerja lama.

Baca Juga: Disuntik Vaksin Dalam Siaran Langsung Televisi, Joe Biden: Tidak Ada yang Perlu Dikhawatirkan

Pada 1402, pembangunan sempat terhenti akibat kekurangan dana dan kurangnya ide.

Akan tetapi, pada 1805, Napoleon Bonaparte membantu mendanai pembangunan gereja tersebut untuk pembangunan pilar, puncak, menara serta atap.

Pada 1829 dan 1858, mulai menggunakan kaca patri yang baru. Namun disayangkan, pada 1943 Gereja mengalami kerusakan akibat bom dan harus diperbaiki hingga selesai pada 1965.

Baca Juga: IAIN Jember Ganti Nama jadi UIN KH Achmad Siddiq, Ulama Nasional Menginspirasi

Gereja ini memiliki interior berisi 90 Gargoyle dan sekira 3.400 patung. Ketinggian puncak sekira 65,5 meter.

Katedral Milan ini memiliki dua lorong samping di setiap sisinya. Denah berbentuk salib dan modular. Dimensinya didasarkan pada unit yang berulang.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Study


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x