Kenali Penyakit Muntaber: Pengertian, Penyebab, dan Gejala yang Dirasakannya

- 15 September 2023, 06:45 WIB
Berikut pengertian, penyebab, dan gejala dari adanya penyakit muntaber atau Gastroenteritis.
Berikut pengertian, penyebab, dan gejala dari adanya penyakit muntaber atau Gastroenteritis. /Pixabay/mohamed_hassan

Atas hal itu, dapat disimpulkan bahwa pengertian singkat muntaber adalah keadaan buang air besar dengan frekuensi yang sering, dilengkapi dengan cairan yang lebih banyak daripada feses dalam jangka waktu kurang dari 14 hari atau dua minggu.

Bahkan, medis menyatakan bahwa umumnya muntaber akan disertai dengan beberapa penyakit lain. Seperti mual, muntah, nyeri perut, hingga demam.

Penyebab muntaber

Dalam hal penyebabnya, muntaber memiliki dua penyebab utama, yakni infeksi dan non infeksi. Pada penyebab infeksi, terdapat dua penyebab turunan, yakni adanya Virus yang sebanding dengan Rotavirus dan adanya Bakteri, seperti Salmonella, Euschericia Coli.

Baca Juga: Update Hasil Hongkong Open 2023, Apriyani-Fadia Lolos ke Quarter Final, Pramudya-Yeremia Gagal!

Sedangkan pada penyebab yang bersumber dari non infeksi adalah sebagai berikut.

1. Makanan dan minuman (karena tak tahan terhadap suatu makanan tertentu)

2. Parasit, seperti Entamoeba histolytica dan Cryptosporidium

3. Faktor lingkungan (lingkungan kotor, terutama saat musim hujan)

Baca Juga: Jadwal Pekan ke-12 BRI Liga 1 pada 15 hingga 17 September, Ada Persib vs Persikabo 1973

4. Obat-obatan tertentu, seperti antibiotik, antasida, dan obat kemoterapi

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Kemkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah