Ramadhan 2023: Pakar Sarankan Cukup Istirahat Saat Jalani Aktifitas Puasa

- 25 Maret 2023, 16:38 WIB
Ilustrasi. Istirahat penting bagi kesehatan tubuh di saat jalani puasa Ramadhan.
Ilustrasi. Istirahat penting bagi kesehatan tubuh di saat jalani puasa Ramadhan. /Pixabay/

"Secara hormonal sebenarnya puasa 12 jam itu akan mengontrol yang namanya hormon insulin, di situlah sebenarnya nanti kita mengelola gizi di dalam metabolisme dalam tubuh kita," kata Adib.

"Sehingga kemudian kita tidak akan yang namanya mudah kolesterol, gula dan sebagainya bisa terkontrol dengan baik pada saat kita puasa," sambungnya.

Adib menyarankan melakukan aktivitas olahraga dengan porsi kecil agar tubuh tetap bugar, serta tetap fit saat berpuasa.

Dia juga untuk menyarankan yang berpuasa untuk berolahraga pada jam setelah sahur atau shalat subuh, dan sore menjelang berbuka.

Baca Juga: Pinjaman hingga Rp500 Juta, Ini Syarat Ajukan Kredit Mikro Utama bjb untuk UMKM

"Jadi jangan olahraga pada saat di siang hari, aktivitas olahraga tetap kita lakukan tapi pada waktu pasca sahur atau menjelang berbuka," saran dia.

Maka dari itu, Anda disarankan untuk mengatur istirahat dan berolahraga saat menjalankan ibadah puasa di Ramadhan 2023.

Itulah tips sekaligus saran dari pakar kesehatan soal cara mendapatkan istirahat yang cukup selama berpuasa.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x