Enam Manfaat Mengkonsumsi Udang, Salah Satunya Untuk Kesehatan Jantung

- 19 November 2021, 15:50 WIB
Berikut ini manfaat bagi kesehatan yang bisa diperoleh dair mengkonsumsi udang.
Berikut ini manfaat bagi kesehatan yang bisa diperoleh dair mengkonsumsi udang. /Pexels/ Elle Hughes

Setiap 80 gram udang yang dimasak, mengandung 20 gram protein atau setara dengan 40 persen nilai harian protein yang dibutuhkan tubuh.

Tidak hanya itu, dengan kandungan protein sebesar itu, udang memiliki kalori yang rendah yaitu hanya 84 kalori

Sumber Mineral

Baca Juga: Cerita Pengalaman Saat di Lapas, Mantan Napi Ungkap Baru Sampai Pintu Depan Sudah Dipukul hingga Mau Disetrum

Udang adalah makanan laut yang rendah kalori dan mengandung berbagai mineral yang sangat penting untuk tubuh diantaranya yodium, fosfor, seng dan magnesium.

Kesehatan Jantung

Udang mengandung asam eicosapentaenoic (EPA) anti-inflamasi dan asam docosahexaenoic (DHA). Keduanya adalah asam lemak omega-3.

Baca Juga: Janji Kurangi Biaya Hidup Buruh, Ferdinand Hutahaean Sentil Anies Baswedan: Mau Ngibul Lagi?

Kandungan ini dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung.

Dapat Meningkatkan Kesehatan Kognitif

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah