Tips Mengatasi Overthinking, Hargai Diri Sendiri hingga Perbanyak Komunikasi

- 4 November 2021, 19:28 WIB
Ilustrasi. Tips dalam mengatasi ovethinking.
Ilustrasi. Tips dalam mengatasi ovethinking. /Pexels/EKATERINA BOLOVTSOVA

Cintai diri dan hargai kerja keras yang telah kamu lakukan, ketimbang overthinking terhadap suatu hal.

Apakah pikiran itu produktif?

Baca Juga: 2 Artis Ini Kenang Momen Terakhir Sebelum Vanessa Angel dan Febri Ardiansyah Meninggal Dunia

Mendesak otak untuk mencari solusi atau membuatnya bekerja untuk memetakan rencana akan sangat bermanfaat.

Namun, ovethinking dan bolak-balik pada ide yang sama justru dapat melumpuhkan pikiran.

Coba bertanya pada diri sendiri apakah hal tersebut produktif atau tidak. Jika tidak, jangan pikirkan hal itu.

Tingkatkan kemampuan pemecahan masalah

Baca Juga: Studi: Infeksi Covid-19 Meluas ke Rusa Ekor Putih Iowa AS

Memikirkan masalah yang ada tidak ada gunanya, kecuali jika kamu memang bertujuan untuk menemukan solusi.

Karena itu, di waktu luang, carilah cara untuk memperkaya kemampuan pemecahan masalah.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x