Wajib Tahu! 7 Jenis Makanan yang Dapat Meningkatkan Penglihatan, dari Telur hingga Jeruk

- 19 Oktober 2021, 21:10 WIB
Ilustrasi - Inilah beberapa jenis makanan yang disebut-sebut dapat bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan penglihatan manusia.
Ilustrasi - Inilah beberapa jenis makanan yang disebut-sebut dapat bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan penglihatan manusia. /Pixabay.com/Skitterphoto

Selain itu telur juga mengandung zat penting lainnya yakni vitamin E, omega 3, dan zinc.

Baca Juga: Siap Lepas Status Duda, Deddy Corbuzier Beberkan Rencana Pernikahan dengan Sabrina Chairunnisa

7. Jeruk

Bukan rahasia lagi kandungan vitamin C yang terkandung dalam jeruk sangat baik untuk membantu kesehatan jaringan mata.

Rutin mengonsumsi jus jeruk setiap hari untuk penderita katarak bisa membantu menguranginya sekira 33 persen.

Baca Juga: Berharap dan Sempat Pancing Keseriusan Teuku Ryan, Ria Ricis Lakukan Hal ini

Demikianlah 7 jenis makanan yang bisa kamu manfaatkan untuk meningkatkan penglihatan.

Konsumsi setiap hari maka dijamin penglihatan kamu akan kembali sehat dan segar.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah