Tak Disadari, Rupanya 3 Kebiasaan Ini Bisa Sebabkan Demensia: Sering Marah Hingga Diet!

- 2 September 2021, 05:45 WIB
Ternyata tiga kebiasaan dalam hidup ini tanpa disadari dapat memicu timbulnya penyakit demensia lho!
Ternyata tiga kebiasaan dalam hidup ini tanpa disadari dapat memicu timbulnya penyakit demensia lho! /PIXABAY/Gerd Altmann

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Satu Burung Merpati dan Ungkap Sesuatu yang Menantimu, Salah Satunya Keberuntungan

Terlalu sering marah yang memicu tekanan darah tinggi sebaiknya dihindari.

Sebab hipertensi atau darah tinggi rupanya merupakan salah satu faktor pemicu penyakit demensia.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa penderita hipertensi di golongan usia 30 hingga 50 tahun, dua pertiga di antaranya cenderung bisa berakhir dengan penyakit demensia.

Hipertensi beresiko merusak serta mempersempit pembuluh darah di otak.

Meningkatkan resiko robeknya atau tersumbatnya pembuluh darah di otak yang kemungkinan besar berakhir dengan demensia vaskuler.

Baca Juga: Persib Bandung Siap Angkat Trofi BRI Liga 1, Ezra Walian: Kita Semua Butuh Berjuang

2. Merokok

Menurut Badan Kesehatan Dunia atau World Health Organization (WHO), perokok beresiko 45 persen lebih tinggi ketimbang mereka yang bukan perokok dalam urusan terjangkit penyakit demensia.

3. Diet

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x