Hari Raya Idul Adha: Ketahui Hal yang Harus Dihindari Saat Mengonsumsi Daging Sapi

- 20 Juli 2021, 12:12 WIB
Simak bersama, inilah beberapa kelemahan dan hal yang harus dihindari saat  mengonsumsi daging sapi.
Simak bersama, inilah beberapa kelemahan dan hal yang harus dihindari saat mengonsumsi daging sapi. /Pexels.com/mali maeder

Cacing pita daging sapi

Cacing pita sapi atau Taenia saginata merupakan parasit usus.

Terkadang cacing pita sapi bisa mencapai panjang 13–33 kaki atau 4–10 meter.

Secara umum, cacing pita sapi biasanya ditemukan di wilayah di Amerika Latin, Afrika, Eropa Timur, dan Asia.

Baca Juga: 10 Ucapan Idul Adha dalam Bahasa Inggris, Cocok untuk Status WhatsApp

Konsumsi daging sapi mentah atau setengah matang adalah rute infeksi yang paling umum oleh cacing pita sapi.

Infeksi cacing pita daging sapi atau taeniasis biasanya tidak menimbulkan gejala. 

Namun, infeksi berat dapat menyebabkan penurunan berat badan, sakit perut, dan mual.

Baca Juga: Media Asing Soroti Badan Amal Indonesia, Buka Dapur Darurat di Tengah Pandemi Covid-19

Kelebihan zat besi

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x