Dapat Merusak Kesehatan Ginjal, Kurangi Konsumsi 5 Makanan Berikut: Salah Satunya Daging

- 17 Juni 2021, 10:55 WIB
Berikut makanan yang dapat merusak fungsi kesehatan tubuh salah satunya ginjal jika dikonsumsi terlalu sering.
Berikut makanan yang dapat merusak fungsi kesehatan tubuh salah satunya ginjal jika dikonsumsi terlalu sering. /Pixabay/RitaE

1. Daging Merah
Menurut sebuah studi tahun 2017 yang diterbitkan dalam Journal of American Society of Nephrology, mengkonsumsi daging merah akan berpengaruh terhadap ginjal anda.

Dengan mengkonsumsi daging merah yang tinggi dapat berpengaruh terhadap perkembangan penyakit ginjal stadium akhir atau ESRD.

Baca Juga: 6 Makanan Khas Korea yang Populer, Wajib Kamu Coba Jika ke Negeri Ginseng!

Mengganti konsumsi daging merah dengan sumber protein lain akan mengurangi risiko ESRD sampai 62,4 persen.

2. Bayam
Daun hijau ini dapat menimbulkan masalah bagi mereka yang memiliki masalah kesehatan ginjal.

Bayam dapat mengandung hingga 1.260 miligram oksalat per porsi setengah cangkir.

Baca Juga: 4 Tempat Wisata di Tengah Cara Baru Berlibur Orang Korea, Berkelana Menggunakan Kendaraan Sendiri

Jumlah tersebut dapat menimbulkan masalah bagi mereka yang memiliki masalah kesehatan ginjal.

Berdasarkan penelitian yang diterbitkan dalam Journal of American Society of Nephrology, risiko batu ginjal meningkat 20 persen dengan mengkonsumsi oksalat.

3. Daging Olahan
Menurut meta-analisis 2017 dari 23 studi yang diterbitkan dalam jurnal Oncotarget memakan daging olahan dapat meningkatkan perkembangan karsinoma sel ginjal, suatu bentuk kanker ginjal.

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: Eat This


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah