6 Makanan Khas Korea yang Populer, Wajib Kamu Coba Jika ke Negeri Ginseng!

- 16 Juni 2021, 14:30 WIB
Ilustrasi salah satu makanan khas Korea.
Ilustrasi salah satu makanan khas Korea. /Pexels/Pixabay/

PR TASIKMALAYA – Kuliner khas Korea menjadi salah satu bagian dari Hallyu atau Korean Wave yang melanda Indonesia.

Kuliner juga menjadi salah satu bagian dari Hallyu (Korean Wave) dan wajib kamu ketahui. Berapa jenis makanan Korea yang pernah kamu makan?

Beberapa makanan khas Korea mungkin pernah kamu makan contohnya Bibimbap dan Bulgogi. Dua makanan terkenal dari Korea.

Baca Juga: Saham Coca Cola Anjlok dan Rugi Rp 57 Triliun Gara-gara Ulah Cristiano Ronaldo di Konferensi Pers Euro 2020

Berikut ini PikiranRakyat-Tasikmalaya.com sajikan makanan khas Korea yang populer di sana sendiri dilansir dari Korea Travel Easy pada Rabu, 16 Juni 2021.

  1. Chuncheon Dak Galbi-Korean Spicy Chicken Stir Fried

Makanan olahan dari ayam merupakan salah satu makanan terkenal di Korea yang berasal dari kota Chuncheon.

Baca Juga: Jauh dari Nagita Slavina, Rafathar Ungkapkan Isi Hatinya: dalam Hati Aa Tuh Kangen Mama

Terbuat dari ayam yang sudah dimarinasi atau dibumbui, ditambah kentang manis, daun perilla, kol, nasi dan pelengkap lainnya.

Makanan satu ini bisa ditemukan dengan mudah di Seoul. Bila ingin merasakan yang original, datanglah ke kota makanan ini, Chuncheon.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Korea Travel Easy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah