Suka Kucing? 5 Penyakit Ini Bisa Menginfeksi Anabul Jika Dibiarkan Berkeliaran, Salah Satunya Rabies

- 17 Mei 2021, 06:30 WIB
Ilustrasi penyakit yang bisa menginfeksi kucing jika dibiarkan berkeliaran.
Ilustrasi penyakit yang bisa menginfeksi kucing jika dibiarkan berkeliaran. /Pixabay.com/TeamK

Baca Juga: Cerita Tentang Kehamilan, Aurel Hermansyah Mengaku Menjadi Sensitif: Gampang Marah, Gampang Nangis

Bukan ditularkan lewat kawin sembarangan, FIV pada kucing justru ditularkan lewat luka gigitan.

Selain itu, FIV juga bisa diwariskan dari ibu kucing ke anabul yang dilahirkannya. Namun kasus seperti ini sangat jarang ditemui.

FIV merupakan penyakit mematikan pada kucing yang disebabkan oleh virus.

Baca Juga: Aldi Taher dan Deddy Corbuzier Berseteru, Tiba-tiba Ivan Gunawan Minta Ini

Begitu virus berhasil memasuki aliran darah kucing, maka virus itu akan berdiam di sana dalam kondisi dorman alias mati sementara waktu sebelum akhirnya kembali aktif.

Setelah aktif, virus FIV akan menyerang sistem kekebalan imun anabul.

Nantinya anabul akan mengalami gejala penyakit seperti pembengkakan cairan getah bening, luka di area lidah, gusi yang bengkak, berat badan semakin berkurang, penyakit kulit dan bulu, diare, anemia, penyakit mata, dan kanker.

Baca Juga: Dituding Tidak Lunasi Ongkos Taksi Online Hingga Viral, Reza SMASH Sampaikan Permintaan Maaf

Sama seperti dalam kasus feline leukemia, FIV bisa dihindari dengan cara melakukan vaksinasi terhadap anabul yang berusia lebih dari delapan minggu.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: animalplanet.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x