Jangan Kalap, 6 Tips Mencegah Gangguan Pencernaan Sebelum Santap Masakan Idul Fitri

- 13 Mei 2021, 10:15 WIB
ILUSTRASI - Enam tips mencegah gangguan penceranaan sebelum menyantap masakan Idul Fitrim salah satunya hindari makanan berminyak.*
ILUSTRASI - Enam tips mencegah gangguan penceranaan sebelum menyantap masakan Idul Fitrim salah satunya hindari makanan berminyak.* /Rodnae Production/Pexels/

4. Makan seimbang

Makan makanan yang mengandung karbohidrat, protein dan sayuran dengan seimbang, seperti roti gandum, nasi merah, dan kacang-kacangan.

Meski dirasa aneh, hal itu bisa mengurangi lemak dan bermanfaat untuk menghindari gangguan pencernaan.

Baca Juga: Lirik Lagu Unstoppable - Sia, Musik Up Beat yang Viral di TikTok

5. Jangan makan berlebihan

Ingat, jangan makan berlebihan, karena hal itu bisa menjadi masalah besar. Sebab, bisa mengganggu pencernaan.

6. Minum banyak air

Baca Juga: Jin BTS Si Jenius yang Kreatif, Ini Dia 7 Fakta Menarik Soal Tipe Kepribadiannya yang Ternyata INTP

Untuk tetap menjaga hidrasi, tingkatkan kadar glikogen setelah sebulan berpuasa, agar lebih bersemangat dan segar.

Enam tips tersebut semoga bisa membantu Kamu untuk menikmati Hari Raya Idul Fitri dengan keluarga dan teman dengan penuh suka cita.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah