5 Buah yang Harus Dimakan Setiap Hari Agar Berat Badan Tidak Naik, Apel hingga Strawberry!

8 November 2021, 12:45 WIB
Ilustrasi. Lima buah yang harus dimakan setiap hari agar berat badan tidak naik, dari apel hingga strawberry. /Pexels/Lisa

PR TASIKMALAYA - Mengonsumsi buah ini setiap hari tidak akan membuat berat badan naik, seperti apel dan strawberry.

Buah-buahan sangat baik dikonsumsi setiap hari karena sangat bergizi dan kaya akan nutrisi, sehingga kesehatan dapat terjaga.

Selain itu, buah apel dan strawberry juga tidak akan membuat berat badan naik jika dimakan setiap hari.

Baca Juga: Singgung Undangan Mantan ke Pernikahan Ria Ricis dan Teuku Ryan, Oki Setiana Dewi Beberkan Fakta Sesungguhnya

Berikut lima buah yang harus dimakan setiap hari agar berat badan tidak naik, dari apel hingga strawberry, yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari The Healthy.

  1. Blueberry

Blueberry berada pada urutan teratas dalam buah-buahan dengan efek terbesar pada pemeliharaan berat badan penuh dengan flavonoid yang disebut anthocyanin.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apakah Anda Memiliki Karakter Kepribadian Tipe A atau Tipe B? Temukan Jawabannya di Sini

Flavonoid dalam blueberry dapat membuat tubuh merasa kenyang lebih cepat, dan menghindari makanan kurang sehat yang dapat menyebabkan penambahan berat badan.

  1. Apel

Buah apel kaya akan polimer flavonoid dan dikemas dengan serat, sehingga baik untuk menurunkan berat badan.

Baca Juga: Denny Darko Bongkar Tabiat Asli Atta Halilintar hingga Bandingkan dengan Raffi Ahmad: Saya Bertemu Langsung

Makanlah apel dengan kulitnya untuk mendapatkan lebih banyak serat, antioksidan, dan kontrol yang lebih baik pada gula darah.

Selain itu, mengkonsumsi apel juga dapat mencegah lonjakan dan penurunan gula darah yang akan membantu menghilangkan nafsu makan dan makan berlebihan, serta mencegah diabetes.

  1. Pir

Baca Juga: Usai Kepergian Bibi Andriansyah dan Sang Anak, Ayah Vanessa Angel Minta Media Berhenti Soroti Gala

Pir mengandung polimer flavonoid, yang dapat mencegah penambahan berat badan dan mengenyangkan jika dikonsumsi setiap hari.

Pastikan untuk memakan kulitnya atau tidak mengupas pir untuk mendapatkan manfaat yang maksimal.

  1. Strawberry

Baca Juga: Ternyata Ini Alasan Ria Ricis Tak Akan Undang Mantan ke Pernikahannya

Buah strawberry kaya akan anthocyanin, yang dapat menjaga berat badan tidak jika dikonsumsi setiap hari.

Selain itu, strawberry juga mengandung flavonoid yang tinggi sehingga sangat baik untuk dimakan setiap hari karena tidak akan membuat berat badan naik.

  1. Paprika

Baca Juga: Sebut Bayi Aurel Hermansyah Memberi Keajaiban, Denny Darko Intip Krisdayanti dari Tarotnya

Menurut penelitian, paprika adalah buah yang dapat mendorong penurunan berat badan jika dikonsumsi setiap hari.

Paprika mengandung capsaicin, yaitu komponen yang membuat cabai pedas, yang tampaknya mendorong sel-sel lemak putih untuk diubah menjadi lemak coklat yang membakar energi.***

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: The Healthy

Tags

Terkini

Terpopuler