Alasan Harus Menonton Mask Girl! Serial dengan para Karakter yang 'Gila'

- 30 Agustus 2023, 10:53 WIB
Kami akan memaparkan beberapa alasan mengapa Kamu harus menonton serial Netflix berjudul Mask Girl yang para karakternya dinilai 'sakit'.
Kami akan memaparkan beberapa alasan mengapa Kamu harus menonton serial Netflix berjudul Mask Girl yang para karakternya dinilai 'sakit'. /Netflix

Ada beberapa alasan yang membuat Kamu harus menonton drama Mask Girl ini. Selain seru, ada pesan yang tersimpan di balik drama yang kini sudah tamat hingga 7 epiosde ini.

Simak di bawah ini alasan Kmau harus menonton Mask Girl:

1. Karakter yang 'sakit'

Para karakter di drama ini memiliki obsesi yang gila, yang dinilai tidak masuk akal dan sangat jauh dari kata normal sebagai manusia.

Baca Juga: Beredar Foto Kebersamaan Anton RIIZE dan Adik Vernon SEVENTEEN, Benarkah Keduanya Tengah Berkencan?

Kim Mo Mi, memiliki karakter haus pujian dan terlalu percaya diri, sehingga ia mudah percaya pada lelaki manapun. Di balik itu, gadis Mask Girl ini memilki jiwa gelap dalam dirinya, akibat perlakuan burik yang ia dapat dari laki-laki.

Ju Oh Nam, memiliki karakter yang terlalu tertutup. Merasa dirinya lemah dan selalu dikucilkan, membuat dirinya menjadi seorang introvert yang kerap mengurung diri di rumah dengan boneka seks-nya. Ia juga punya fantasi gila terhadap wanita, khususnya Kim Mo Mi yang dinilai sama dengannya.

Ibu Ju On Nam, memiliki karakter yang terlalu terobsesi dengan sang anak. Selalu memanjakan anaknya, hingga ketika ia mengetahui anaknya mati secara tragis, jiwa psikopatnya muncul dan memberikan balas dendam yang tak terkira pada pelaku pembunuhan anaknya itu.

Kim Chun Ae, wanita yang muncul di pertengahan episode ini memiliki karakter naif. Hampir sama dengan Kim Mo Mi yang mudah percaya pada lelaki. Padahal ia tahu bahwa dirinya hanya dimanfaatkan saja.

Baca Juga: Kenapa Tidak Boleh Terburu-buru Saat Akan Membagikan Konten Viral? Cek di Sini Alasannya!

2. Kisah balas dendam dan alur yang menarik

Untuk Kamu pecinta drakor dengan tema balas dendam, pasti tidak akan menyesal menonton drama Mask Girl ini. Pasalnya, drama thriller berkedok balas dendam ini dikemas dengan sangat epik dan halus.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah