Profil Gabriela 'Gaby' Margareth Warouw, Anggota Terakhir JKT48 Generasi Satu yang Memutuskan untuk Lulus

- 19 Desember 2021, 09:36 WIB
Gabriela Margareth Warouw atau yang biasa dipanggil Gaby, memutuskan untuk lulus dari JKT48.
Gabriela Margareth Warouw atau yang biasa dipanggil Gaby, memutuskan untuk lulus dari JKT48. /Twitter.com/@gabyJKT48

PR TASIKMALAYA - Gabriela Margareth Warouw atau biasa dipanggil Gaby adalah anggota generasi pertama dari grup idola JKT48.

Gaby sendiri sudah berkarier menjadi anggota grup JKT48 sejak tahun 2011.

Di acara perayaan ulang tahun JKT48 yang ke-10 yang diselenggarakan pada 18 Desember 2021 di Balai Sarbini, Gaby tampil bersama dengan 30 anggota grup idola tersebut.

Dalam acara tersebut, Gaby JKT48 juga mengumumkan sesuatu kepada para fans.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot Hari Ini, 19 Desember 2021: Capricorn Jauhi Ponsel, Aquarius Saatnya Ambil Keputusan

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Twitter @officialJKT48, wanita yang baru saja menyelesaikan kuliahnya di Universitas Tarumanegara itu memutuskan lulus dari JKT48.

Pengumuman mengenai Gaby yang memutuskan untuk lulus dari JKT48.
Pengumuman mengenai Gaby yang memutuskan untuk lulus dari JKT48. Twitter.com/@officialJKT48

Meskipun begitu, dalam akun Twitter-nya ia mengaku perasaannya bercampur aduk harus meninggalkan grup yang membesarkan namanya.

"Senang. Bangga. Terharu. Sedih. Lega,", ungkapnya.

Perasaan Gaby setelah menyatakan lulus dari JKT48.
Perasaan Gaby setelah menyatakan lulus dari JKT48. Twitter.com/@gabyJKT48

Baca Juga: 3 Manfaat Bawang Merah untuk Kesehatan Tubuh yang Wajib Diketahui!

Berikut ini profil dari Gaby, yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman JKT48 dan berbagai sumber lainnya.

Nama Lengkap: Gabriela Margareth Warouw

Nama Panggilan: Gaby

Baca Juga: Vaksinasi Anak Optimis Capai Target 26,5 Juta, Menko PMK: Vaksin Aman

Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, 11 April 1998

Golongan Darah: O

Tinggi Badan: 165 cm

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Benarkah Pohon Natal Beredar di Masjid? Simak Faktanya

Zodiak: Aries

Media Sosial

Instagram: @jkt48gaby

Baca Juga: Ngaku Jenius? 9 Tanda Aneh dalam Diri Anda Ini Buktikan Kecerdasan Tinggi yang Dimiliki!

Twitter: @gabyJKT48

TikTok: @gaby.jkt48

Single

Baca Juga: Heboh Driver Gocar Diduga Perkosa Perawat, Ini Kata Gojek Indonesia

1. RIVER: RIVER (Senbatsu), Sakura no Shiori, Kimi ni Autabi Koi wo Suru

2. Yuuhi wo Miteiruka: Nagai Hikari

3. Flying Get: Hanikami Lollipop (Undergirls), Dareka no Tame ni

4. Gingham Check: Utsukushii Inazuma (Undergirls), Sakura no Hanabiratachi

5. Kaze wa Fuiteru: Juuryoku Sympathy

Baca Juga: Hari Ini dalam Sejarah 19 Desember, Terkait Agresi Militer II hingga Rilisnya Titanic

6. Pareo wa Emerald: Takane no Ringo

7. Kibouteki Refrain: Kibouteki Refrain (Senbatsu), Theater no Megami, Refrain Full of Hope (English Version)

8. Halloween Night: Idol no Oujya

9. Beginner: Kimi no Senaka (Undergirls), Punkish

10. Mae Shika Mukanee: Mae Shika Mukanee (Senbatsu), Kataomoi Finally, Always Looking Straight Ahead (English Version)

Baca Juga: Link Streaming dan Prediksi Skor Tottenham Hotspur vs Liverpool FC di Liga Inggris, Kick Off 23.30 WIB

Unit Song Theater

1. Pajama Drive

2. Kagami no Naka no Jean Da Arc

3. Temo demo no Namida

4. Renai Kinshi Jourei

Baca Juga: Terungkap Alasan Masyarakat Korea Utara Dilarang Tertawa Selama 10 Hari

5. Kuroi Tenshi

6. Hatsukoi Yo, Konnuchiwa

7. Bird

8. 7ji 12fun no Hatsukoi

9. Kataomoi no Taikakusen***

Editor: Gani Kusumanegara

Sumber: JKT48


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x