CATAT! Strategi Sukses Ajukan Pinjaman KUR BRI 2024

- 21 Februari 2024, 07:10 WIB
Ilustrasi - Masyarakat pelaku UMKM bisa mengajukan kredit di BRI, untuk mendapatkan dana modal usaha agar bisa mengembangkan bisnis.
Ilustrasi - Masyarakat pelaku UMKM bisa mengajukan kredit di BRI, untuk mendapatkan dana modal usaha agar bisa mengembangkan bisnis. /Pexels/Ahsan Jaya

2. Memperoleh izin usaha yang valid

Pasalnya, memperoleh izin usaha yang valid merupakan syarat penting agar sukses pengajuan pinjaman tersebut.

Dapatkan izin usaha, seperti Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP), Tanda Daftar Usaha Mikro dan Kecil (TDUP), terakhir Surat Izin Usaha Industri (IUI).

Kemudian, pastikan surat izin usaha ini masih berlaku dan valid, tidak keluar dari ketentuan yang tersedia.

Baca Juga: Catat! Ini 7 Keuntungan dari Program KUR BRI Februari 2024 bagi Pelaku UMKM

3. Mencatat laporan keuangan yang rapi dan rinci

Mencatat laporan keuangan yang rapi dan rinci, merupakan strategi sukses untuk mengajukan pinjaman KUR BRI 2024.

Faktanya, membuat laporan keuangan yang rinci bisa memberikan pandangan yang baik kepada pihak bank BRI, hal ini dapat meyakinkan pihak BRI atas kemampuan mengelola bisnis Anda sendiri.

Baca Juga: Strategi Jitu Meningkatkan Peluang Persetujuan Pinjaman KUR BRI

4. Menyediakan jaminan yang berharga

Memberikan jaminan yang berharga adalah hal penting ketika ingin mengajukan pinjaman KUR BRI 2024 ini.

Pastikan jaminan yang diberikan bukanlah aset yang tidak berkualitas, karena tentunya pihak bank akan langsung menolak hal tersebut. Jadi, sediakan jaminan aset yang berharga contohnya seperti tanah, kendaraan, bangunan, emas, deposito.

Demikian strategi sukses ajukan pinjaman KUR BRI 2024, dengan melakukan strategi di atas bisa mendapatkan peluang yang tinggi untuk mendapatkan pinjaman tersebut.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x