Cara Cek Bansos PKH Lewat HP 2023, Hanya Perlu KTP!

- 21 Juni 2023, 08:47 WIB
Berikut ini cara cek bansos PKH 2023 lewat HP dan KTP di laman cekbansos.kemensos.go.id.
Berikut ini cara cek bansos PKH 2023 lewat HP dan KTP di laman cekbansos.kemensos.go.id. /Tangkap Layar cekbansos.kemensos.go.id

5. Tulis sejumlah kode hurus yang diberikan lewat gambar.

Baca Juga: Cara Cek Bansos BPNT Juni 2023 Online Pakai KTP

6. Lalu klik 'Cari Data'.

Jika semua tahapan di atas sudah dilakukan, sistem akan memproses data dan menampilkan hasil pencarian.

Apabila data Anda terdaftar di DTKS sebagai penerima PKH 2023, maka keterangan yang tampil adalah Nama Penerima, Umur dan tabel berisi jenis bansos.

Kemudian pada kolom PKH, akan termuat keterangan 'Status (YA)' yang menandakan Anda merupakan penerima bansos ini.

Baca Juga: Cek Penerima BLT Anak Sekolah 2023 Lewat Link cekbansos.kemensos.go.id

Selanjutnya, Anda hanya perlu menunggu informasi soal pencairan tahap 3 dari Kemensos.

Masing-masing penerima nantinya akan diberi bansos tahap 3 sesuai dengan kategori yang dipenuhi, dengan kisaran bantuan dari mulai Rp225.000 hingga Rp750.000.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah