Tes IQ: Bisa Cari 3 Perbedaan dalam Gambar? Cuma Orang yang Cukup Cerdas Berhasil Mengenalinya

6 Februari 2023, 12:45 WIB
Ikuti tes IQ kali ini yang dapat mengungkapkan kecerdasan diri Anda dalam menentukan perbedaan gambar. /Legrisou

PR TASIKMALAYA - Ikutilah tes IQ, cari tahu And bisa menyelesaikannya atau tidak. Lakukanlah dalam batas waktu cepat.

Anda akan menilai sendiri tingkat kecerdasan yang dimiliki. Caranya pecahkan teka-teki gambar itu.

Cari 3 perbedaan di antara kedua gambar. Kerjakanlah dengan cerdas agar dapat menjawab tes IQ ini.

Berikut cuma orang yang cukup cerdas berhasil mengenali 3 perbedaan pada tes IQ gambar, seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Legrisou.

Baca Juga: 10 Karakter Marvel yang Bisa Mengalahkan Karakter DC

Pertanyaan tes IQ

Awalilah dengan memperhatikan gambar teka-teki itu. Ada tiga orang yang terlihat di dalamnya.

Ada satu orang dewasa dalam tes IQ gambar. Sementara dua lainnya merupakan anak kecil.

Kedua anak laki-laki itu tampak tengah bertengkar. Sementara orang dewasa berusaha melerai mereka.

Baca Juga: 7 Artis Kpop Ini adalah Produser Idol Terbaik, Ada G-Dragon BIGBANG hingga RM BTS

Waktunya Anda untuk membandingkan gambar teka-teki. Tebaklah jumlah perbedaan di dalamnya.

Tebak jumlahnya dengan berpikir secara cerdas. Hal tersebut agar Anda selesai dengan waktu singkat.

Jika masih belum mengenalnya, jangan khawatir. Anda boleh lihat jawaban tes IQ di bawah ini.

Jawaban tes IQ

Baca Juga: BMKG Umumkan Hujan Ringan hingga Lebat Akan Guyur Sejumlah Wilayah di Indonesia Sejak 6-7 Februari 2023

And harus menebak dengan cerdas jumlahnya. Menurut Anda, ada berapa banyak di dalamnya?

Jika Anda menyerah, lihat saja gambar berikut. Anda akan mengetahui jawaban tes IQ tersebut.

Pertama, perbedaan ada pada orang dewasa. Jumlah keringat berkurang dibandingkan dengan gambar pertama.

Kedua anak laki-laki yang menggertakkan giginya. Sedangkan pada gambar teka-teki kedua berteriak sambil membuka mulutnya lebar-lebar.

Baca Juga: Hindari 5 Kebiasaan Ini Jika Ingin Berat Badanmu Turun

Letak perbedaan gambar. Legrisou

Terakhir, pada tanda angin yang ada di atas anak laki-laki. Tanda ini diperbesar dibandingkan dengan gambar pertama pada tes IQ ini.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes IQ lain, kamu bisa mengaksesnya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20IQ

Editor: Aghnia Nurfitriani

Tags

Terkini

Terpopuler