Ketahui 5 Cara Aman Pakai HP di SPBU, Simak Penjelasannya!

- 14 Juli 2022, 07:27 WIB
Terdapat cara aman menggunakan HP di SPBU, beberapa hal ini bisa meminimalisir ketika menggunakan MyPertamina.
Terdapat cara aman menggunakan HP di SPBU, beberapa hal ini bisa meminimalisir ketika menggunakan MyPertamina. /Muhammad Adimaja/ANTARA

PR TASIKMALAYA - PT Pertamina kini tengah melakukan uji coba terhadap pembelian Solar dan Pertalite dengan menggunakan sistem MyPertamina di handphone (HP).

Dimulai pada 1 Juli 2022, masyarakat sudah bisa mendaftar MyPertamina di HP.

Jadi, saat masyarakat akan membeli Solar atau Pertalite, masyarakat mesti mengakses terlebih dahulu aplikasi atau website MyPertamina di HP.

PT Pertamina melindungi penggunaan aplikasi MyPertamina di HP.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Hal yang Dilihat Pertama Kali, Ungkapkan Sesuatu yang Membuat Anda Sedih

Selama mematuhi ketentuan yang berlaku, maka akan tetap aman selama digunakan di area SPBU.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Instagram @Indonesiabaik.id, selain itu, penggunaan HP di SPBU akan tetap aman, jika lokasi dan peruntukkannya telah sesuai.

Bahkan, pada saat ini tegangan listrik yang terletak di HP sudah kecil.

Pemakaian HP di area SPBU akan aman, jika:

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x