Penting! Ketahui Bahaya Swafoto KTP ke NFT hingga Praktisi Bisnis Soroti Efek Ghozali

- 18 Januari 2022, 17:36 WIB
Berikut ini adalah bahaya dari swafoto KTP ke NFT hingga ada praktisi yang menyoroti soal efek Ghozali.
Berikut ini adalah bahaya dari swafoto KTP ke NFT hingga ada praktisi yang menyoroti soal efek Ghozali. //Reuters/Annegret Hilse

Lebih lanjut, masyarakat menyikapi momentum seorang penuda bernama Ghozali Ghozalu menjadi motif melakukan swafoto di marketplace NFT, bernama OpenSea.

Hal ini karena dengan melakukan sama halnya seperti Ghozali yang sukses menjual foto selfienya, menjadi bias dalam menghasilkan uang dari NFT.

"Ghozali effect menurut saya mampu menambah awareness (kepedulian) dan popularitas NFT," terangnya.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Hewan Apa yang Pertama Terlihat pada Gambar Ilusi Optik? Sifatmu Akan Terungkap

"Namun sayangnya ada penyalahgunaan momentum pasca NFT foto selfie ini laku di pasaran," sambungnya.

Di sisi lain, menurutnya itu tergantung juga pada pemahaman masyarakat terhadap NFT tersebut.

Bahkan, baginya itu menjadi perhatian khusus baginya untuk edukasi kepada masyarakat.

Baca Juga: Link Nonton Borneo FC vs Persib Pukul 17.45 WIB, Siapa yang Akan Menang?

Hal ini yang berfokus pada kebiasaan mendasar atas hal-hal yang layak dibagikan dalam dunia teknologi.

"Para kreator yang sudah terjun dan juga peranan penting komunitas sebagai thought leader untuk memberikan pemahaman terkait NFT," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah