Pembukuan Usaha: Pengertian, Jenis, Manfaat dan Rekomendasi Aplikasi

- 6 September 2021, 18:01 WIB
Simak beberapa rekomendasi aplikasi untuk pembukuan usaha, beserta pengertian, jenis serta manfaatnya bagi para pengusaha.
Simak beberapa rekomendasi aplikasi untuk pembukuan usaha, beserta pengertian, jenis serta manfaatnya bagi para pengusaha. /

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Salah Satu Jenis Batu Permata Berikut, Temukan Diri Kamu yang Sebenarnya

2. Pembukuan Persediaan

Pembukuan persediaan merupakan kegiatan pencatatan seluruh stok barang yang masih tersimpan/tersedia di gudang. Catatan persediaan barang ini sangat diperlukan guna memastikan stok di gudang masih dalam keadaan aman. Sehingga, kegiatan penjualan dapat berlangsung dengan baik.

Di sisi lain, melalui catatan persediaan barang, Anda bisa menentukan kapan harus melakukan pen-stok-an ulang (restock). Dan, Anda juga bisa mencegah kejadian hal-hal yang tidak diinginkan seperti tindak kecurangan dan pencurian. Apalagi jika Anda menggunakan aplikasi pembukuan usaha, semua kejadian yang merugikan itu akan mudah terdeteksi.

Baca Juga: Update Kasus Covid-19 di Kabupaten Tasikmalaya Senin 6 September 2021: 6.564 Orang Positif

3. Pembukuan Inventaris Barang

Pembukuan inventaris barang adalah kegiatan pencatatan semua aset yang berfungsi untuk menunjang keberlangsungan usaha. Aset ini tidak hanya didapatkan melalui pembelian, melainkan juga hibah atau pemberian secara sukarela dari orang/pihak lain.

Pembukuan inventaris barang penting dilakukan guna mengawasi sekaligus mencegah hal-hal yang tidak diinginkan terkait aset yang dimiliki oleh perusahaan/pengusaha. Nah, biasanya setiap aset usaha ditandai dengan nomor atau kode tertentu. Kemudian, dilakukanlah pencatatan dalam bentuk pembukuan inventaris barang.

Baca Juga: Besok Selasa Diramalkan Jadi Hari Keberuntungan 3 Zodiak Berikut Ini, Salah Satunya Pisces

Manfaat Pembukuan Usaha

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah