7 Tips Mendekorasi dan Menata Ruang Belajar Anak agar Tampil Menarik dan Menaikkan Mood Buah Hati

- 27 November 2021, 21:53 WIB
Berikut beberapa tips untuk mendekorasi dan menata ruang belajar anak Anda agar dapat menaikkan mood.
Berikut beberapa tips untuk mendekorasi dan menata ruang belajar anak Anda agar dapat menaikkan mood. /Unsplash.com/gbeaudry

Baca Juga: Terjebak Pinjol Ilegal? Kemenkominfo Sebut Tak Perlu Dibayar: Ketahui Landasan Hukumnya!

Banyak anak yang nilainya menurun disebabkan oleh ruang belajar yang tidak menarik dan membosankan.

Kalau sudah begitu tentu akan menjadi pekerjaan rumah yang harus segera dikerjakan oleh orang tua.

Nah berikut ini ada beberapa langkah yang bisa Anda terapkan untuk mendekorasi ruang belajar anak, antara lain:

Baca Juga: 6 Tips Menjaga Kesehatan Mental, Salah Satunya Bijak dalam Memilih Informasi

1. Mengubah letak meja belajar anak ke tempat yang lebih dekat dengan jendela, dengan begitu saat mereka belajar ada cahaya alami yang masuk ke dalam ruangan dan membuat mereka tetap aktif juga berenergi.

2. Letakkan beberapa tanaman indoor yang akan memberikan kesan alami dan membuat ruangan belajar selalu segar.

3.Kalau tidak ada tanaman indoor, Anda bisa menggantinya dengan wallpaper dengan motif daun.

Baca Juga: Tampil On Fire, The Minions Lolos ke Final Indonesia Open 2021 dengan Dua Gim Langsung

4. Letakkan rak buku yang menarik untuk dijadikan sebagai perpustakaan kecil, simpan dan letakkan buku berdasarkan dengan jenisnya.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Pinkvilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x