Mengenal Jengki, Salah Satu Jenis Arsitektur Asli Indonesia dengan Desain yang Unik

- 27 November 2021, 18:53 WIB
Berikut penjelasan terkait arsitektur jengki yang banyak digunakan di Indonesia karena memiliki desain yang cukup unik.
Berikut penjelasan terkait arsitektur jengki yang banyak digunakan di Indonesia karena memiliki desain yang cukup unik. /Instagram.com/@kemenparekraf.ri

Yang membuat bangunan ini tampak semakin menarik adalah penggunaan batu alam yang dipakai sebagai dinding agar memiliki efek timbul.

Baca Juga: Lee Yoo Mi Ungkap Kisahnya Sebelum Terkenal Lewat Squid Game, Sempat Jadi Petugas Antar Makanan!

Sehingga akan memberikan kesan bangunan tersebut tampak lebih alami dan membuat penghuninya lebih santai.

Intinya dalam arsitektur jenis ini mengusung tiga elemen menjadi satu, hingga menimbulkan kesan unik dan menarik pada bangunan tersebut.

Adapun tiga elemen yang dimaksud antara lain tradisional, modern, dan indies.

Dengan melibatkan ketiga elemen tersebut bangunan tidak hanya tampil tradisional, tetapi juga tampil modern dan artsy.***

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Instagram @kemenparekraf.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x