Pendaftaran Taruna KKP 2024 Telah Dibuka, Ini Syarat hingga Alur Pendaftarannya

- 29 April 2024, 12:20 WIB
Simak alur pendaftaran taruna KKP tahun 2024.
Simak alur pendaftaran taruna KKP tahun 2024. /Instagram/@taruna_kkp/

PR TASIKMALAYA - Saat ini Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), memang telah kembali membuka pendaftaran untuk calon peserta didik baru tahun ajaran 2024/2025 ini.

Pendaftaran calon peserta didik KKP ini memang dapat diikuti oleh setiap lulusan SLTA sederajat secara umum.

Namun terkait ini, diketahui juga bahwa pendaftaran menjadi taruna KKP ini juga terbagi dalam du jalur.

Dikutip dari laman Indonesia.go.id, dijelaskan bahwa dua jalur di pendaftaran KKP adalah umum dan khusus.

Baca Juga: Segera Ditutup! Ini Syarat Lengkap Daftar Tamtama Muda Polri 2024, Ada 1.600 Kursi Tersedia

Jalur umum diperuntukkan kepada masyarakat umum, sedangkan khusus untuk anak pelaku utama di sektor kelautan dan perikanan, seperti anak nelayan, pembudidaya, pengolah, hingga pemasar hasil perikanan.

Selain itu, biaya pendidikan untuk yang terdaftar di jalur khusus, akan ditanggung oleh APBN.

Jika memiliki ketertarikan untuk menjadi taruna KKP, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi diantaranya adalah sebagai berikut:

 Jalur Umum

Baca Juga: Cara Mendaftar Tamtama Polri 2024, Berkas Penting Ini Jangan Sampai Ketinggalan

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah