Bacaan Doa di Malam Isra Miraj 2023 atau 27 Rajab, Raih Pahala di Momen Sakral Umat Islam

- 17 Februari 2023, 15:29 WIB
Bacaan doa latin dan artinya di malam 27 rajab atau malam Isra Miraj 2023, salah satu amalan yang dianjurkan untuk umat Islam.
Bacaan doa latin dan artinya di malam 27 rajab atau malam Isra Miraj 2023, salah satu amalan yang dianjurkan untuk umat Islam. /

Baca Juga: Tes IQ: Kaget banget! Si Jeli Asli Auto Tahu 3 Perbedaan Kakek yang Ketakutan Ini, Apa Kamu Mampu?

Di momen sakral dan penting ini, umat Islam disarankan untuk memperbanyak ibadah. Umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak membaca Sayyidul Istigfar.

Berikut adalah bacaan Sayyidul Istigfar lengkap dengan terjamahannya:

"Allâhumma anta rabbî, lâ ilâha illâ anta khalaqtanî. Wa anâ ‘abduka, wa anâ ‘alâ ‘ahdika wa wa‘dika mastatha‘tu. A‘ûdzu bika min syarri mâ shana‘tu. Abû’u laka bini‘matika ‘alayya. Wa abû’u bidzanbî. Faghfirlî. Fa innahû lâ yaghfirudz dzunûba illâ anta,"

Artinya: "Ya Allah, Engkaulah Tuhanku. Tidak ada Tuhan selain Engkau. Engkau sudah menciptakanku, dan aku adalah hamba-Mu. Aku akan berusaha selalu ta’at kepada-Mu, sekuat tenagaku Yaa Allah. Aku berlindung kepada-Mu, dari keburukan yg kuperbuat. Kuakui segala nikmat yang Engkau berikan padaku, dan kuakui pula keburukan-keburukan dan dosa-dosaku. Maka ampunilah aku ya Allah. Sesungguhnya tidak ada yg bisa mengampuni dosa kecuali Engkau,".

Baca Juga: Beda Jam Tayang di SBS dan VIU, Cek Update Terbadu Drama Korea Taxi Driver 2 Episode 1 Malam Ini

Selain memperbanyak bacaan Sayyidul Istigfar, umat Islam juga dianjurkan untuk membaca doa Rajab sesuai dengan anjuran Nabi Muhammad SAW. Berikut bacaan doanya lengkap dengan artinya.

"Allohumma baarik lanaa fii rojaba wa sya’banaa wa ballighnaa romadhonaa,".

Artinya: “Ya Allah berilah kami keberkahan di bulan Rojab dan Sya’ban dan sampaikan kami pada bulan Romadhon.”

Di malam 27 Rajab atau tepatnya nanti malam, umat Islam dapat membaca doa yang telah dianjutkan. Al-Arif Billah Sayyidi Imam Muhammad Bin Abdul Wahid anNazhifiy ulama yang juga menjadi khalifah besar dan emndapat gelar al-Allamatul Auhad mengatakan:

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Kemenag Editor News Kilas Cimahi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x