Berapa Uang yang Dibutuhkan PSBS Biak untuk Kompetisi di BRI Liga 1?

- 4 Maret 2024, 09:55 WIB
Vendry Mofu dalam sesi latihan PSBS Biak / foto PSBS Biak
Vendry Mofu dalam sesi latihan PSBS Biak / foto PSBS Biak /

Mengingat penerbangan ke Papua sangat mahal pada jam tertentu, maka mencari alternatif stadion sampai ke Pulau Jawa akan dilakukan.

Baca Juga: Link Streaming BRI Liga 1 Pekan ke-27, Ada RANS Nusantara vs Persib Bandung

"Ada waktu-waktu tertentu penerbangan ke Papua mahal dan susah sehingga kami akan mencari alternatif menggunakan stadion di Pulau Jawa," ujarnya.

Dalam hal komposisi pemain PSBS Biak, dia mengatakan akan merekrut pemain asing seperti dari Belanda atau Argentina, serta pemain asal Papua seperti Ricky Kambuaya dan Kelly Sroyer maupun Yakob dan Yance Sayuri.

"Khusus untuk pemain asing kami akan merekrut lima pemain dan saat ini kami sudah melakukan koordinasi dengan pemain dari Brasil, Argentina, Belanda, dan Portugal," katanya.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah