Prabowo Subianto Punya Peran di Balik Suksesnya Penyaluran Bantuan Lewat Udara ke Gaza

- 17 April 2024, 14:30 WIB
Pesawat Hercules TNI AU C 130 J dapat menerjunkan bantuan kemanusiaan di wilayah udara Palestina, Gaza, Selasa (9/2/2023), Foto. tni.mil.id
Pesawat Hercules TNI AU C 130 J dapat menerjunkan bantuan kemanusiaan di wilayah udara Palestina, Gaza, Selasa (9/2/2023), Foto. tni.mil.id /

“Sejauh ini kan misi diplomasi misi diplomatik itu tetap bersuara di forum-forum internasional termasuk PBB untuk sifatnya sepenuhnya sesuai dengan apa yang menjadi komitmen pemerintah selama ini mendukung kemerdekaan Palestina,” katanya.

Terakhir, ia juga memprediksi jika Prabowo sudah dilantik ada salah satu janji yang akan ditepati. Membangun kantor Kedutaan Besar RI di Palestina.

Baca Juga: DK PBB Minta Resolusi Gencatan Senjata di Gaza, China dan Rusia Beri Respon Positif

"Peningkatan itu ya terutama berkaitan dengan penguatan misi diplomatik kemudian pembentukan KBRI segala macam itu kan pasti dilakukan. Artinya yang jelas tidak ada perubahan yang sifatnya menurun dalam konteks komitmen Indonesia terhadap kemerdekaan Palestina, pasti meningkat apalagi Prabowo kan punya riwayat hubungan yang cukup panjang juga dengan Timur Tengah,” katanya.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah